Beberapa Penyebab Pantat Gatal Dan Cara Mengatasinya

Salah satu hal yang memalukan bagi diri anda adalah di mana Pantat anda terasa gatal dengan begitu tidak seperti bagian tubuh yang lain yang dapat anda garuk dengan mudah dan pastinya nantinya Anda akan merasa malu untuk menggaruk bagian Pantat anda Apalagi anda sedang berada di tempat umum lebih lanjut lagi rasa gatal ini nantinya dapat terjadi sepanjang waktu sehingga dapat mengganggu aktivitas anda sehari-hari.

Istilah medis untuk gatal pada pantat ini sangat dikenal dengan pruritus Ani di mana istilah ini disebutkan untuk Iritasi di sekitar area yang dapat menyebabkan keinginan anda ingin menggaruk,  gatalnya pada pantat hal ini biasanya merupakan gejala dari masalah yang lain Sehingga nantinya Anda harus membutuhkan penanganan yang berbeda-beda.

Dengan begitu artikel ini akan memberitahukan kepada anda beberapa penyebab Pantat anda gatal dan juga cara cara mengatasinya simak sampai habis

  1. Kebersihan

Banyaknya kasus yang terjadi gatal di anus dan juga sekitarnya Hal tersebut dikarenakan Anda yang tidak memperhatikan kebersihan dengan benar setelah anda melakukan kegiatan buang air besar dengan anda yang tidak membersihkannya ataupun mengelap dengan baik maka nantinya kotoran akan Tertinggal sehingga mereka dapat berkembang biak karena kelembaban di bagian sekitar anus.

Dengan begitu sangat disarankan ketika Anda setelah melakukan kegiatan buang air besar Anda juga harus membersihkan daerah anus anda agar nantinya tidak ada bakteri yang tertinggal yang dapat menyebabkan daerah tersebut menjadi gatal .

2.Kondisi kulit anda

Kemudian penyebab selanjutnya adalah dimana kondisi kulit anda yang sedang mengalami penyakit seperti Psoriasis ataupun eksim dimana Hal ini dapat menyebabkan peradangan pada kulit anda Sehingga nantinya kulit anda akan terasa gatal dan juga penyakit ini dapat menyerang daerah Pantat anda.

3.Pakaian

Selanjutnya penyebab yang lain Yang bisa membuat Pantat anda terasa gatal adalah bahan pakaian yang anda kenakan karena dengan anda yang tidak memperhatikan bahan pakaian maka hal tersebut dapat membuat kulit anda tidak bisa bernafas dengan baik sehingga nantinya akan timbul rasa gatal termasuk bagian pantat anda